2 Cara Mudah Menghapus Akun Mi Cloud Lupa Password
Cara Menghapus Akun Mi Cloud Lupa Password – Seperti halnya iCloud pada iPhone, Mi account atau akun Mi bisa di bilang sangat penting dan harus di miliki pada setiap pengguna HP Xiaomi karena dengan akun Mi Cloud tersebut pengguna bisa menggunakan fitur-fitur serta Aplikasi Xiaomi.Untuk bisa masuk ke Mi Cloud pengguna mewajibkan memasukan Email dan Password dan pastinya akan bermasalah jika si pengguna lupa Password.
Mungkin sebagian pengguna yang melakukan pendaftaran awal dengan menggunakan password lalu di simpan tentunya bisa dengan mudah masuk, tapi bagaimana jika account Mi Cloud tersebut di buatkan oleh orang lain dan yang umum terjadi adalah karena pengguna membeli HP Xiaomi tersebut dalam kondisi second/bekas. Maka salah satu cara yang paling Work adalah dengan melakukan reset. Untuk mengetahui bagaimana Cara reset akun Mi yang lupa password bisa anda baca selengkapnya dibawah ini.
1. Cara Reset Akun Mi Cloud Lupa Password
Sebenarnya untuk mengatasi Lupa Password di Acount Mi Cloud caranya mudah sekali yakni anda hanya perlu menekan tombol lupa password di website Xiaomi. Lalu selanjutnya anda dapat mengirimkan No telp atau Alamat Email agar anda bisa mengganti Passwordnya. Akan tetapi jika mengalami masalah lainnya seperti nomor telepon yang sebelumnya yang di daftarkan hilang dan lupa password Email tentunya perlu melakukan cara lain.
Untuk melakukan Reset akun Mi jika lupa password caranya pun cukup simple dan mudah, silahkana anda simak dan ikuti langkah-langkah di bawah ini. Sebelum itu pastikan anda sudah menyiapkan beberapa perlangkapannya seperti kabel USB, dan laptop atau PC.
- Yang harus anda lakukan pertama kali adalah masuk ke mode mode fastboot caranya dengan menekan tombol power + volume turun secara bersamaan dalam beberapa menit hingga anda bisa masuk ke Mode Fastboot.
- Selanjutnya, jika anda sudah berhasil masuk ke mode fastboot adalah langsung menghubungkan PC dengan hp menggunakan kabel USB/data.
- Sekarang, Buka CMD atau Command Prompt dari computer lalu tulis perintah sebagai berikut :
fastboot devices (enter)
fastboot –w (enter)
fastboot erase config (enter)
fastboot reboot (enter) - Setelah anda menuliskan semua perintah di atas secara berurutan maka nantinya HP akan Reboot/Restart secara otomatis.
- Setelah itu anda masuk kembali ke tampilan menu, dalam hal ini anda bisa membuat akun Mi yang baru.
- Selesai
Bagaimana, mudah kan? Dengan mengikuti langkah-langkah cara reset akun Mi untuk mengatasi lupa password di atas tidak perlu memerlukan waktu yang lama. Jika cara Reset di atas masih juga belum mengatasi masalah Lup Password Mi Cloud maka bisa menggunakan cara yang ke-2 dibawah ini.
2. Cara Reset Akun Mi yang Lupa Password
Cara mengatasi Akum Mi Lupa Password dibawah ini bisa di bilang lebih simple dan mudah, untuk langkah-langkahnya bisa anda ikuti dibawah ini.
- Pertama, anda di haruskan melakukan Sign Out/Log Out dari akun Mi dengan cara menekan pilihan menu Log Out.
- Agar dapat benar-benar keluar, maka yang perlu anda lakukan adalah memasukan password yang dipakai untuk masuk ke akun Mi Anda. Kemudian masukan Kode captcha pada kotak yang disediakan.
- Jika sudah, nantinya akan tampil tiga buah pilihan menu yang dapat anda pilih. Jika anda ingin menghapus akun silahkan pilih “Hapus Akun dari Perangkat Ini”. Kemudian untuk pilihan lainnya adalah “Simpan di Perangkat Ini”, dan “Batalkan/Cancel”.
- Jika langkah di atas di lakukan dengan benar dan berhasil, maka sekarang anda sudah bisa membuat akun Mi yang baru.
- Selesai
Note : jika sudah berhasil di reset yang harus anda lakukan selanjutnya adalah mengaktifkan kembali akun Mi Anda, karena pada dasarnya akum Mi ini mempunyai banyak kegunaan di antaranya sebagai berikut :
- Dapat anda gunakan sebagai melacak HP anda ketika di curia tau hilang
- Perlindungan dari tangan jahil pencuri. Seperti fungsi di atas, yang mana jika si pencuri mendapatkan HP anda maka tidak dapat melakukan Aktifitas apapun seperti mendapatkan data pribadi yang tersimpan di Xiaomi
- Sinkronisasi data pribadi ke server. karena data tersebut terhubung langsung dengan server Xiaomi baik itu di Mi Cloud atau Server MIUI maka anda bisa melakukan back up dan restore.
Hanya itu saja yang dapat di sampaikan mengenai Cara Menghapus Akun Mi Cloud Lupa Password atau Cara Reset Akun Mi Cloud Lupa Password di HP Xiaomi. Semoga Bermanfaat
Baca Juga :