3 Cara Paling Simpel Cek Kuota Internet Axis Terbaru

Cara Cek Kuota Internet Axis Terbaru

www.teknisihp.co.id– Mungkin sudah banyak bagi pengguna android yang menggunakan kartu Axis sebagai jaringan internetnya. Yang tentunya kita semua tahu bahwa jaringan internet yang dimiliki oleh Axis ini semakin luas dan kuat.  Axis yang kini semakin gencar dengan layanan internetnya yaitu dari berbagai macam paket internet yang dimilikinya.Namun tak sedikit juga bagi pengguna kartu axis ini yang masih merasa bingung dengan cara cek kuota internetnya.

ax1

Mungkin dikarenakan pengguna baru dari kartu Axis jadi tidak mengetahui cara cek kuota axis ini.Dan disini saya akan membahas caranya cek kuota internet Axis terbaru.jadi bagi kamu para pengguna Axis yang masih merasa bingung jangan khawatir,saya akan membagikan caranya.

Cara cek kuota internet di Axis dapat dilakukan dengan beberapa cara yaitu :

1. Cek melalui dial ke 123 :

Kamu dapat melakukan panggilan ke 123 di ponsel kamu.lalu silahkan kamu ikuti instruksi yang diberikan pada saat melakukan panggilan ini.dan kamu akan diberitahukan tentang informasi sisa paket internet kamu.

2. Melalui SMS

Kamu juga dapat mengetahui sisa kuota internet kamu dengan SMS ke 123.

Caranya :

  • Ketik KUOTA lalu kamu kirim ke 123
  • Setelah itu kamu akan mendapatkan balasan SMS tentang informasi sisa kuota internet kamumasa aktif paket beserta informasi lainnya.

3. Melalui website

Kamu juga bisa mengetahui sisa kuota internet kamu melalui website resmi axis.caranya sangat mudah cukup kamu masukkan alamat http://net.axisworld.co.id/package pada browser di pc/laptop kamu setelah itu kamu akan diarahkan kelayanan myXL Dan kamu akan diminta memasukan nomer axis kamu dan kata sandi untuk melakukan proses login.Tinggal kamu klik Minta Kata Sandi maka secara otomatis kata sandi akan dikirim ke nomer axis kamu.

Baca Juga :

Setelah kamu berhasil login kamu akan mengetahui informasi lengkap tentang masa aktif,sisa kuota ataupun bonus beserta informasi lainnya. Sekarang kamu tidak perlu khawatir lagi untuk cara cek kuota internet di axis ini.sekian dulu informasi tentang cara cek kuota internet axis.semoga artikel ini bermanfaat.