Membuat banyak Server DNS pada Linux Debian dengan satu IP Publik

Kita telah menyelesaikan konfigurasi chace DNS Server Linux Debian atau Ubuntu lihat disini selain daripada konfigurasi yang telah kita bahas, saatnya kita perlu satu-persatu untuk melakukan pengaturan agar bisa di akses dengan IP publik dengan menggunakan cara split DNS server BIND.  Split DNS bisa dibilang salah satu tools yang di sediakan pada BIND 9. Fasilitas ini … Read more

Cara Konfigurasi DNS Server Linux Debian atau ubuntu menjadi master dan slave

Setelah kita melewati dan mengkonfigurasi Chace DNS Server pada debian atau Ubuntu Lihat disini untuk review kembali , anda telah menjadikan server DNS menjadi handal dan power full tetapi ada sedikit tambahan lagi dan penting untuk di lakukan. berikut ini adalah ulasannya. Cara Konfigurasi DNS Server Linux Debian atau ubuntu menjadi master dan slave Ada beberapa … Read more

Cara membangun keamanan DNS Server pada Linux Debian atau Ubuntu

Pada artikel sebelumnya saya telah menjelaskan bagaimana menjadikan DNS server Mnejadi Server Sslave atau Master yang fungsinya adalah sebagai server cadangan jika terjadi kegagalan koneksi oleh salah satu server master. Ini sangat perlu sekali karena membangun suatu server apalagi yang terhubung oleh jaringan Publik atau Online. Baca Disini jika belaum mengerti atau review ulang. setelah … Read more

Cara membuat DNS Server Bind Filter menggunakan Open DNS dan Nawala

Setelah 2 hari saya tidak posting artikel karena kecapean ngurusin Server Rumah sakit dan Puskes untuk implemantasi Software Rumah Sakit, boleh kalau mau minat Software RS,apotek,Toko CCTV. Loh kok malah jualan. hehehehe… Ok kita langsung ke pokok bahasan yaitu lagi-lagi mengacu pada server DNS, karena kita belum selesai sampai tahap akhir, saya sengaja pisahkan per … Read more

Pengertian LDAP Server Linux

Tahap ini kita masuk pada bagian tentang LDAP sebelumnya kita anggap sudah selesai untuk konfigurasi atau membangun DNS Server pada Linux Ubuntu atau Debian silahkan Lihat kembali disini  saya akan bagikan tentang pengetahuan bagaimana tahap dalam membuat pada setiap Server sesuai dengan kebutuhan pembaca. langsung saja ke pokok bahasan berikut ini. LDAP pada Operating System … Read more

Cara instal LDAP di Linux Ubuntu atau Debian paling mudah

Akhirnya kita masuk pada tahap instalasi LDAP yang pada artikel sebelumnya kita telah mengerti apa itu LDAP bisa lihat disni dan kita juga telah melewati pengertian dari struktur Direktori LDAP, dalam artikel yang akan saya jelaskan tentang Instalasi LDAP pada linux Ubuntu atau Debian, pada dasarnya Debian dan Ubuntu sama saja karena Ubuntu adalah turunan Debian. … Read more

Cara konfigurasi Global dan Skema LDAP di Linux Debian atau Ubuntu

Saya telah menjelaskan pada tahap demi tahap dalam instalasi LDAP pada sistem Linux Debian atau Ubuntu baca disini kembali tidak terlalu banyak dalam melakukan konfigurasi pada LDAP pada Distro Linux kesayangan anda. Setelah kita melakukan instalasi lalu apa yang harus kita lakukan agar Server LDAP yang kita bangun bisa berjalan sesuai dengan yang kita inginkan? ya, … Read more

Cara konfigurasi TLS LDAP Server di Linux Debian atau Ubuntu

Setelah kita menyelesaikan pembuatan password dengan algoritma SSHA lihat disni seperti yang saya jelaskan pentingnya penggunaan password pada LDAP, bukan hanya LDAP saja yang memerlukan password dengan enkripsi tingkat tinggi mungkin banyak penyedia layanan social media, email server, dll yang sangat mengutamakan keamanan pada sistemnya. Pada artikel ayang akan saya jelaskan ini menyinggung tidak jauh dari … Read more

4 cara membuat indeks pencarian LDAP Server di linux debian dengan mudah

Selamat malam pengguna linux indonesia, insya allah mudah-mudahan saya akan membagikan tiap hari untuk teknik atau konfigurasi bagaimana membuat server Linux atau Jaringan yang di perlukan oleh pembaca, tentu bukan sekedar memberikan saja tetapi juga memang benar-benar serius dalam memberikan Ilmu sesuai dengan pengalaman dan dari beberapa referensi Bagaimana setelah membaca artikel saya sebelumnya? 9 Direktif … Read more

Pengertian Replikasi LDAP yang harus anda ketahui pada Linux Debian

Pernahkah anda mendengar server cadangan ? biasanya terdapat pada database dengan berkapasitas besar, ini di lakukan menjaga atau antisipasi ketika terjadi trouble pada server, lalu apakah bisa kita membuat replikasi server pada LDAP di sistem Linux Debian, dan jawabannya bisa Hal ini jarang sekali terfikir oleh seorang admin karena beberapa banyak terjadi tidak cocokan pada … Read more