Download Unified Remote Full 3.16.0 b316001 APK for Android [Terbaru]

Download Unified Remote Full 3.16.0 b316001 APK for Android [Terbaru]

Unified Remote adalah aplikasi yang akan membuat perangkat mobile khususnya ponsel menjadi remot untuk komputer. Melalui aplikasi tersebut beragam aktivitas, diantaranya menyalakan musik, menonton film, dan membuka gambar dapat dilakukan tanpa kontrol langsung melalui keyboard. Semua aktivitas tersebut bisa dilakukan melalui ponsel. Aplikasi ini menjamin kontrol penuh komputer dari jarak jauh.

Unified Remote Full APK tidak hanya tersedia untuk Android, aplikasi ini tersedia untuk banyak sistem operasi, termasuk Windows, Mac, iOS, Linux, Raspberry Pi, dan Arduino Yun. Sejauh ini aplikasi remot ini mendapatkan respons dan penilaian yang positif dari para kritikus dan pengguna pada umumnya. Unified Remote telah diinstal oleh lebih dari 500 ribu penginstal. Tersedia edisi gratis dan edisi full (berbayar) dengan fitur yang lebih lengkap.

Informasi Umum Unified Remote Full

Informasi Umum Unified Remote Full

Sistem Operasi Android
Versi Terbaru 3.15.0
Update 6 Februari 2020
Ukuran Bergantung perangkat
Jumlah Penginstal 500.000+
Rating 3+
Sistem Android Minimal Bergantung perangkat

 

Fitur Utama Unified Remote Full

Unified Remote mampu menjadi remot virtual seluruh fungsi perangkat dan media. Aplikasi ini mampu menjadi mengontrol mouse, layar, power, dan keyboard. Seluruh aktivitas yang dilakukan oleh perangkat tersebut bisa dilakukan melalui Unified Remote, termasuk mengetik, menghidupkan dan mematikan, dll. Unified Remote juga membuat penggunanya bisa menjelajahi komputer, termasuk membuka folder, file, dan melakukan pengaturan.

Remot ini paling difavoritkan sebagai pengontrol utama beragam program media dan hiburan, diantaranya program musik, film, dan bahkan video gim. Melalui aplikasi ini lagu dapat dimainkan dari jauh, begitu juga kontrol ketika menonton film layaknya remot kontrol TV. Semua kegiatan tersebut dapat dilakukan dengan sederhana, mudah, dan aman. Jumlah program dan perangkat yang sudah kompatibel dengan aplikasi ini semakin banyak.

  • Remot Program

Terdapat 18 remot gratis dan lebih dari 40 remot premium. Unified Remote Full dapat digunakan untuk mengoperasikan beragam aplikasi populer dari aplikasi hiburan hingga aplikasi office. Beberapa program populer yang sudah mendukung aplikasi ini adalah Chrome, Firefox, GOM Player, VLC Media Player, iTunes, Picasa, Spotify, YouTube, Netflix, PowerPoint, Safari, SoundCloud, Internet Explorer, Windows, Winamp, dan MPC-HC.

  • Remot Perangkat

Selain remot untuk program PC, Unified Remote juga mampu menjadi remot untuk mouse, keyboard, layar, dan perangkat lainnya. Edisi full dari aplikasi ini memperbolehkan penggunanya untuk menggunakan fitur Custom Remotes. Fitur tersebut membuat pengguna bisa membuat dan mendesain sendiri tombol dan fungsi dari remot tersebut. Hal tersebut memberikan kebebasan kontrol yang sangat bermanfaat bagi pengguna.

  • Kontrol Mudah dan Aman

Unified Remote dapat dihubungkan melalui WIFI atau Bluetooth dengan deteksi otomasi. Terdapat opsi proteksi berpassword dan eksripsi yang menjamin keamanan dan privasi. Kontrol untuk perangkat keyboard dan mouse dapat dilakukan melalui sentuhan gestur. Melalui aplikasi ini pengguna juga bisa melihat layar komputer di perangkat Android yang digunakan. Fitur ini dapat digunakan di sistem operasi Windows dan Mac.

  • Dukungan Keyboard Ekternal

Unified Remote dapat bekerja dengan baik dengan keyboards dari pihak ketiga, contohnya Swiftkey dan Swipe. Selain dukungan keyboard eksternal, Unified Remote juga sudah mengintegrasikan perintah-perintah seperti alt, cmd, ctrl, dll. Agar tidak membosankan, pengguna bisa memodifikasi tampilan remot. Terdapat light dan dark theme yang bisa diterapkan pada aplikasi dan remot aplikasi.

Terdapat beragam opsi pengaturan yang bisa dikonfigurasi sesuai dengan keinginan. Pengguna bisa mengaktifkan beragam opsi, diantaranya mengontrol getaran, mencegah ponsel tertidur, menginstal jalan pintas, membaca status ponsel, dan memberikan akses penuh jaringan. Banyaknya opsi pengaturan tersebut membuat pengguna dapat membuat remot bekerja sesuai dengan apa yang diinginkan secara penuh.

Fitur Android Unified Remote Full

Fitur Android Unified Remote Full

Selain fitur utama yang berlaku umum, Unified Remote Full APK juga melengkapi dirinya dengan fitur untuk perangkat Android. Fitur-fitur ini dapat dipraktikkan pada sistem Android. Edisi full dari aplikasi ini membuka semua fitur, sementara edisi gratisnya hanya membuka fitur Shortcuts saja. Aplikasi ini juga dapat digunakan dengan Android smartwatch dimana perangkat tersebut bisa mengontrol remot untuk mengakses aksi quick actions.

  • Akses Cepat dan Voice Control

Untuk mendapatkan akses cepat, pengguna bisa menempatkan shortcuts kepada remot favorit di homescreen. Pengguna juga bisa membuat widget yang dikustomisasi untuk homescreen, dengan kontrol yang diinginkan tentunya. Aksi favorit pengguna dapat dipin di notifikasi area untuk akses cepat. Kirimkan perintah menggunakan kontrol suara Google yang sudah terintegtasi dengan Android. Pengguna Android semakin dimanjakan tentunya.

  • NFC Tags dan IR Actions

Aksi favorit dapat dibuat dengan tags NFC (URI dan QR Images juga). Selain itu, pengguna bisa mengirim perintah IR ke TV dan peralatan lainnya. Untuk melakukan hal tersebut diperlukan IR Blaster. Fitur ini membuat Unified Remote menjadi aplikasi yang nilainya meningkat karena mampu mengontrol perangkat lain. Pengguna ternyata bisa memasukan Unified Remote tasks di tasker dengan menggunakan plugin Unified Remote.

Yang Baru di Unified Remote Full Versi 3.15.0

Versi terbaru dari aplikasi ini adalah versi 3.15.0. Diperbaharui pada 6 Februari 2020, aplikasi ini mendapatkan beberapa pembaharuan dan perbaikan. Pembaharuan tersebut membuat aplikasi ini menjadi lebih baik dari sebelumnya. Berikut adalah pembaharuan-pembaharuan yang ada pada Unified Remote Full versi 3.15.0.

  • Memperbaharui ikon aplikasi.
  • Memperbaiki masalah pada judul aplikasi.
  • Memperbaiki masalah pada Android Wear.
  • Memperbaiki masalah pada remot floating.
  • Memperbaiki beragam jenis crashes dan freezes pada versi sebelumnya.

Sejuah ini tidak ada konten baru. Namun, Unified Intents selaku pengembang berencana merilis 2 fitur baru. Kedua fitur baru tersebut adalah Android to Android Control dan iWatch Integration. Khusus untuk Android, fitur Android to Android Control membuat pengguna mampu mengontrol perangkat Android lain. Sampai sekarang, belum ada informasi spesifik kapan fitur baru tersebut akan dirilis.

Unified Remote: Remot Untuk Semua

Unified Remote- Remot Untuk Semua

Semua orang memiliki hak untuk menjadi malas dan dalam keadaan malas tersebut ada hak untuk mempermudah semua aktivitas dengan hanya 1 tombol saja. Ketika asyik tiduran dan berada jauh di komputer, sangat menyenangkan jika ada remot yang bisa membuat komputer bekerja dari kejauhan. Yang diperlukan ternyata bukan remot dalam bentuk fisik.

[maxbutton id=”203″ url=”https://file.tokoh.co.id/2020/04/01/download-human-fall-flat-1-0-b34-full-paid-apk-data-for-android/” window=”new” nofollow=”true” ]

Yang dibutuhkan adalah remot virtual dalam bentuk aplikasi bernama Unified Remote. Melalui aplikasi tersebut semua aktivitas bisa dilakukan dari kejauhan. Komputer bisa dijadikan TV dimana menonton film dan mendengarkan musik layaknya menggunakan remot TV atau remot DVD. Lebih dari itu, aplikasi ini menawarkan remot untuk beragam media dan perangkat komputer.

Bukan tidak mungkin, dalam update yang dirilis di masa depan, Unified Remote dilengkapi dengan fitur mengontrol perangkat lain. Unified Remote Full APK sudah dilengkapi dengan fitur di versi terbaru, gratis, dan aman digunakan. Edisi premium dari aplikasi ini membuka semua fitur dan tampil tanpa iklan sama sekali. Jangan menggunakan edisi gratis, jangan membuang waktu, langsung saja gunakan edisi full dari aplikasi ini.

Baca Juga :