Cara Cek Nomor Three (3) Sendiri

Cara Cek Nomor Three (3) Sendiri

Pada kesempatan kali ini saya akan berbagi informasi tentang cara cek nomor tri sendiri.Bagi kamu pengguna kartu three yang lupa atau memang tidak tahu mengenai nomor three kamu sendiri caranya sangat mudah.Namun masih banyak pengguna kartu three ini yang masih belum tahu untuk cara mengecek nomornya sendiri.kamu mungkin pernah diminta nomor three kamu oleh teman kamu dan kamu tidak tahu nomor tersebut karena kamu memang baru membeli kartu perdana three tersebut.Dan cover perdananya pun sudah hilang entah kemana dan pulsa juga sudah tidak mencukupi untuk melakukan panggilan atau SMS.
3

Untuk itu disini saya akan berbagi informasi tentang cara cek nomor three (3) kita sendiri langsung melalui ponsel.ada beberapa cara seperti berikut ini :

Cara Cek Nomor Three (3) Sendiri

Tekan *998# kemudian OK/Call dan tunggu sesaat kamu akan mendapatkan balasan notifikasi tentang informasi nomor kartu three sendiri.

Tekan *123*1*1# lalu OK/Call dan kamu akan akan mendapatkan balasan notifikasi tentang informasi nomor kartu three sendiri.

Tekan *111*1# lalu OK/Call kemudian akan muncul informasi mengenai nomor three kamu.

Demikian informasi mengenai Cara Cek Nomor Sendiri melalui Hp atau Ponsel.cara ini dapat kamu lakukan jika kamu ingin mengetahui tentang informasi mengenai kartu perdana three kamu.semoga bermanfaat.

Leave a Comment